Bila pada penanggalan umum ada kabisat, maka di penanggalan Imlek ada Lun yang menambah 1 bulan pada setiap tahunnya.
Keistimewaan penanggalan Imlek ini adalah menghitung rotasi bulan tepat waktu, sehingga bulan purnama selalu jatuh pada tanggal 15 dan bulan baru jatuh pada tanggal 1 setiap bulannya.
Penanggalan Imlek dipakai, selain di China, juga di negara Asia Timur, seperti Jepang dan Korea, dimana ketiganya mempunyai budaya yang sangat mirip.